TABEL DISTRIBUSI FREKUENSI RELATIF

Sering penyaian data akan lebih mudah difahami bila dinyatakan dalam bentuk angka presentase (%) atau angka relatif. Penyajian data yang merubah frekuensi menjadi persen, dinamakan Tabel Distribusi Frekuensi Relatif. Cara pembuatanya adalahdengan merubah frekuensi menjadi persen. Penyajiannya didasarkan dengan Tabel Distribusi Frekuensi dengan tally.

Tabel Distribusi Frekuensi Relatif
Nilai Statistik 70 Mahasiswa
No. Klas
No. Klas Klas Interval Frekuensi (f) Frekuensi relatis
1 60 - 64 2 2,867%
2 65 - 69 6 8,571%
3 70 - 74 15 21,429%
4 75 - 79 20 28,571%
580 - 84 16 22,857%
6 85 - 89 7 10,000%
7 90 -94 4 5,714%
Jumlah 70 100,00%

Cara menghitungnya;
1. 2/70 * 100% = 2,867%
2. 6/70 * 100% = 8,571%
3. 15/70 * 100% = 21,429%
dan seterusnya

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »