OPERASI JOIN PADA MYSQL


Pada bahasa SQL, operasi join atau penggabungan antar tabel adalah operasi darar database relasional yang sangat penting. Untuk mendukung perancangan database relasional yang baik. Secara singkat join adalah operasi peggabungan antar beberapa tabel sehinggal terbentuk satu set data yang baru. Join adalah penggabungan table yang dilakukan melalui kolom/key tertentu yang memiliki nilai terkait untuk mendapatkan satu set data dengan informasi yang lengkap. Lengkap disini artinya kolom data didapatkan dari kolom-kolom hasil join antar tabel tersebut. Join diperluan karena perancangan tabel pada sistem transaksional kebanyakan di-normalisasi, salah satu alasanya untuk menghindari redudansi.


Jenis-jenis Operasi Join
1. Inner Join
Merupakan operasi join yang digunakan untuk menghasilkan kumpulan record dari dua buah tabel atau lebih dengan nilai yang sama, ilai tersebut merupakanirisanyang terdapatpadatabe-tabel tersebut.

Bentuk umum sintaks inner join
Sekect  From table_1 INNER JOIN table_2 on table_1.key=table_2.key;

2. Left OuterJoin
Merupakan operasi join yang digunakan untuk menghasikan kumpulan recorddaridua buah tabeataulebih , dengan asumsi tabel sebelah kiri sebagai rujukan. Anggotanya adalah semua yang memiliki nilai sama dengan asumsi tabel sebelah kri tersebut
Bentuk umum sintak Left Outer Join:
SELECT * FROM table_1 LEFT OUTER JOIN table_2 on table_1.key=table_2.key;

3. Right Outer Join
Merupakan opreasi join yang digunakan untuk menghasilkan kumpulan record dari dua buah tabel atau lebih dengan asumsi bahwa tabel sebelah kanan sebagai rujukan. Sehingga anggotanya adalah semua yang memiliki nilai sama dengan asumsi tabel sebelah kanan tersebut

SELECT * FRO tabel_1 RIGHT OUTER JOIN table_2 on table1.ke=table_1.key;

4. Full Outer Join
Merupaka opersi join yang digunakan untuk menghasilkan kumpuan record dari dua buah tabel atau lebuh, anggotanya adaah seua yang memiliki nilai sama ataupun tudak sama

SELECT * FROM able_1 FULL OUTER JOIN table2 ont table_1.key=table_2.key;

5. Cross Join
CrossJoin meruakan bentuk penggabungan yang paling sederhana tanpa adakondisi.

SELECT fied1, field2 FROM table_1 CROSS JOIN table_2

6. Union
Union digunakan untuk enggaungkan beberapa perintah select sehingga menghasilkan sebuah hasil yang merupakan gabungan dari beberapa perintah select tsb.

SELECT field1,field2,..... FROM table1 UNION SELECT field1,field2,.... FROM table2;

7. Subquery
Subquery adalah sebuah perintah yang meproses nilai dari hasil perintah yang lainya.
SELECT * FROM tabe1 WHERE field=(SELECT perintah yang akan diproses dari table1/table2)

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »